New Maju Indonesia Ku

Thursday, March 24, 2011

Penandatanganan MoU dan Lol Antara Kemhan RI Dan SASTIND China


Presiden Melakukan Pembukaan Jakarta International Defence Dialogue.(Foto: Ant)

Jakarta - 22 Maret 2011, Kementerian Pertahanan RI dan Badan Negara Urusan Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Industri Pertahanan Nasional Republik Rakyat China atau State Administration for Science, Techonology and Industry for National Defence (SASTIND) telah mencapai kesepakatan untuk meningkatkan kerja sama di bidang industri pertahanan kedua negara.

Hal tersebut dituangkan dalam naskah perjanjian yang ditandatangani oleh Wakil Menteri Pertahanan RI, Bapak Sjafrie Sjamsoeddin, dan Kepala SASTIND, Mr. Chen Qiufa, di Jakarta, pada tanggal 22 Maret 2011

Selain menandatangani naskah perjanjinan di bidang industri pertahanan, kedua pihak juga melakukan dialog atau kosultansi untuk mempercepat hubungan antar kedua negara khususnya pertahanan secara luas demi mencipatakan rasa saling percaya dan stabilitas kawasan yang lebih baik.(DMC/WDN)

Berita Terkait:

0 comments:

Post a Comment